Spesifikasi dan Harga Kredit Honda Vario 150 eSP

Mau Memesan Honda Vario 150 eSP ?

Kami siap menjelaskan lebih lanjut perihal Honda Vario 150 eSP beserta seluruh proses pembelian cash dan kredit.

Honda Vario 150 eSP – “Ride The Perfection” merupakan skutik flagship AHM dengan desain dan fitur yang tercanggih di Indonesia.

Wajib baca :

Motor ini sudah menggunakan mesin Honda terbaru berteknologi eSP dan berbagai fitur lainnya seperti Answer Back System, lampu depan LED, PGM-FI, Combi Brake System, ISS dan lainnya.

Dengan kombinasi desain dan fitur yang premium, tidak heran apabila motor ini menjadi motor yang amat ditunggu tunggu konsumen tanah air.

Honda Vario 150 eSP ini memiliki performa tinggi jauh di atas motor skutik lainnya. Motor ini mampu mencatat waktu 11,9 detik untuk jarak 0-200 m dengan top speed 102 km/jam. Selain bertenaga, model ini juga memiliki konsumsi BBM teririt di kelasnya sebesar 52,9 km/liter.

Tenaga canggih dan irit secara bersamaan. Ini bisa didapatkan melalui pengaktifan fitur Idling Stop System (metode ECE R40). Emisi yang dihasilkan pun lebih baik dari standar emisi EURO 3.


Pilihan Warna Baru Honda New Vario 150 eSP

Honda Vario 125 eSP tampil dengan 5 pilihan warna yaitu:
  • Exlusive Black Metallic
  • Exlusive Matte Black
  • Exlusive Matte Blue
  • Exlusive Matte Brown
  • Exlusive Pearl White


Keunggulan Honda New Vario 150 eSP

Honda Vario 150 eSP ini memiliki berbagai keunggulan dibawah ini:
  • Desain premium yang sporty, tajam dan futuristik.
  • Kapasitas mesin 150 CC dengan pendingin cairan.
  • Performa terbaik untuk kelas matic dengan akselerasi 11,94 detik pada jarak 0-200 m.
  • Irit bahan bakar dengan 1 liter bahan bakar dapat menempuh jarak kurang lebih 52.9 kilometer.
  • Ramah lingkungan sesuai dengan standar emisi Euro 3.

Fitur Honda New Vario 150 eSP

Berikut adalah beberapa fitur dari Honda Vario 150 eSP ini:
  1. Answer Back System – hanya dengan menekan tombol pada remote kunci maka motor akan memberi respons suara dan lampu sein akan menyala. Fitur ini mempermudah proses pencarian motor pada parkiran.
  2. Dual Keen Eyes Headlight – Lampu depan menggunakan LED, lebih terang 90% dari lampu biasa dan lebih hemat.
  3. ACG Starter yang membuat suara lebih halus pada saat mesin dihidupkan.
  4. Ban depan dan belakang sudah tubles.
  5. Desain velg terbaru.
  6. Menggunakan teknologi CBS dan ISS
  7. Bagasi motor dapat menampung beban sampai 18 liter dan dapat menampung helm.
  8. Jok lebih nyaman & empuk.
  9. Terdapat spakbor kolong.

Spesifikasi Honda Vario 150 eSP

DIMENSI
Dimensi (P x L x T) 1,921 x 683 x 1,096 mm
Jarak sumbu Roda 1,280 mm
Jarak terendah ke tanah 135 mm
Berat kosong 109 kg
RANGKA
Rangka Tulang punggung
Suspensi depan Teleskopik
Suspensi belakang Lengan ayun dengan shockbreaker tunggal
Ukuran Ban depan 80/90 – 14 M/C 40P (Tanpa ban dalam)
Ukuran Ban Belakang 90/90 – 14 M/C 46P (Tanpa ban dalam)
Rem depan Cakram hidrolik dengan piston tunggal
Rem belakang Tromol
Sistem Pengereman Combi Brake System (CBS)
Idling Stop System Tersedia
MESIN
Tipe mesin 4 langkah, SOHC
Sistem pendinginan Pendinginan dengan cairan
Diameter x langkah 57,3 x 57,9 mm
Volume langkah 149,3 cc
Perbandingan kompresi 10,6 : 1
Daya maksimum 9,3 kW / 8500 rpm
Torsi maksimum 12,8 N.m / 5000 rpm
Kopling Otomatis, sentrifugal, tipe kering
Starter Pedal & Elektrik
Busi ND U27EPR-9, NGK CPR9EA-9
Sistem Bahan Bakar Injeksi (PGM-FI)
KAPASITAS
Kapasitas tangki bahan bakar 5.5 liter bahan bakar
Kapasitas Minyak Pelumas Mesin 0,8 liter pada penggantian periodik
Transmisi Otomatis, V-Matic
KELISTRIKAN
Baterai 12 V – 5 Ah (tipe MF)
Sistem pengapian Full transisterize, Baterai
PERFORMA
Akselerasi 0 – 200 m 11.94 detik (menggunakan alat ukur performa)
Kecepatan Maksimal 102 km/h (menggunakan alat ukur performa)
Konsumsi Bahan Bakar Hingga 52.9 km / liter (metode ECE R40, dengan Idling Stop System)

Wajib baca :

Harga Cash Honda New Vario 150 eSP Exclusive ACC

Update terakhir: 14 June 2016
Tipe OTR Diskon Harga NETT
Honda New Vario 150 eSP Exclusive 21,450,000 300,000 21,150,000

Harga Kredit Honda New Vario 150 eSP Exclusive ACC

Update terakhir: 14 June 2016

Tipe Uang Muka Angsuran Per Bulan
(Dalam Ribuan Rupiah)
10 16 22 26 28 32 34
Honda New Vario 150 eSP Exclusive ACC
1,900,000 2,361 1,616 1,277 1,149 1,093 1,016 964
2,000,000 2,349 1,608 1,271 1,144 1,087 1,011 959
2,250,000 2,321 1,589 1,256 1,130 1,075 1,000 948
2,500,000 2,292 1,569 1,241 1,117 1,062 988 937
2,750,000 2,263 1,550 1,226 1,103 1,049 976 925
3,000,000 2,235 1,531 1,210 1,089 1,036 964 914
3,250,000 2,206 1,511 1,195 1,076 1,023 952 903
3,500,000 2,177 1,492 1,180 1,062 1,010 940 892
3,750,000 2,149 1,472 1,165 1,049 997 928 880
4,000,000 2,120 1,453 1,150 1,035 984 916 869
4,250,000 2,091 1,433 1,134 1,022 971 905 858
4,500,000 2,063 1,414 1,119 1,008 959 893 847
4,750,000 2,034 1,395 1,104 995 946 881 835
5,000,000 2,005 1,375 1,089 981 933 869 824
5,250,000 1,977 1,356 1,074 968 920 857 813
Saya ingin melakukan pemesanan sekarang juga.

Daftar harga ini terus kami update setiap bulannya. Berikut adalah beberapa petunjuk dan ketentuan untuk mengajukan pembelian sepeda motor Honda melalui kami.
  • Pembayaran bisa dilakukan pada saat anda menerima motor atau via transfer.
  • Saat ini Honda Cengkareng hanya dapat melayani pembelian untuk KTP Jakarta & Tangerang.
  • Untuk pengiriman Bekasi & Depok dikenakan biaya tambahan sebesar Rp. 100,000.
  • Untuk KTP Bekasi & Depok dikenakan biaya tambahan sebesar Rp. 400,000 (termasuk jasa pengiriman)
  • Harga yang tertera belum termasuk pajak progresif motor dimana untuk pembelian ke 2, 3, 4 dan seterusnya maka biaya pajak progresif akan dikenakan ke konsumen.
  • Harga Sepeda motor Honda yang tertera disini tidak mengikat dan dapat berubah sewaktu waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu.

Tampilan Baru Honda Vario 150 eSP

Honda Vario 150 ini memiliki beberapa tampilan baru, terutama di varian warna yang tampil lebih elegan dengan emblem 3D baru bertuliskan Honda Vario 150 dan lambang sayap mengepak di bagian sisi sayapnya.

3D Emblem Honda
3D Emblem Vario













Untuk varian warna, Honda Vario 150 yang sebelumnya ada beberapa warna standar dan ekslusif berupa warna monoton Pearl white dan Black matte, sekarang ditambahkan 3 varian warna ekslusif baru yaitu Black metalic, Matte Brown dan Mate Blue. Sedangkan untuk varian warna ekslusif sebelumnya mendapat tambahan warna dual tone plus warna merah dibagian cover depan.

Galeri Honda Vario 150 eSP







Bingung perbedaan Honda Vario 150 dengan motor Honda lainnya ?
Baca artikel dibawah ini
  • Perbedaan Honda Vario 150 dengan Honda Vario 125  

PESAN MOTOR SEKARANG JUGA.....!!!
untuk mendapatkan merchandisc GRATIS dan SUPER DISKON DP hingga 0.6 JUTA RUPIAH*

Hubungi :
NUR KHAMID
Bb.  5cb327d0
Wa. 08-9999-01216
Hp.  08-2381-6666-65
        08-7881-6666-62




NB:
Jika artikel ini bermanfaat untuk anda, silahkan share, barang kali banyak orang, teman, kerabat anda membutuhkan informasi ini.

Salam satu hati
Terima kasih
Share on Google Plus

About Grosir Ilcham

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar :

Posting Komentar